LOKAKARYA PERENCANAAN BERBASIS DATA

Disdikbud

Lokakarya Perencanaan Berbasis Data

Bab.1

MERDEKA BELAJAR DAN PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD)

Dlm sesi ini peserta diharapkan memahami:

1. Visi Pendidikan Indonesia

2. Tantangan saat ini krisis Pembelajaran

3. Merdeka Belajar sebagai solusi Transformasi Pendidikan

4. Kriteria Transformasi Pendidikan dan peran Perencanaan berbasis Data

5. Langkah utama Perencanaan berbasis Data 


Bab 2

PENGENALAN RAPOR PENDIDIKAN SEBAGAI PERENCANA BERBASIS DATA

Dalam sesi ini diharapkan peserta dapat memahami:

1. Dasar hukum Rapor Pendidikan dan perencanaan berbasis data

2. Kerangka Rapor Pendidikan: sumber data digunakan untuk apa

3. Struktur Rapor Pendidikan

4. Cara mengakses Platform Rapor Pendidikan


Bab 3

TAHAPAN MELAKUKAN PERENCANAAN BERBASIS DATA

Dalam sesi ini peserta diharapkan dapat memahami:

Tahapan Perencanaan berbasis Data satuan pendidikan dasar dan menengah

LINK TERKAIT